Kamis, 21 November 2013

Cara Crimping Kabel UTP

Pada post kali ini saya akan membahas Cara Crimping Kabel UTP. 

Sebelum kita memulainya kita harus menyiapkan beberapa alat dan bahan, untuk itu langsung saja simak artikel berikut :


1. Kabel UTP



2. Konektor RJ 45


3. Tang Crimping


4. Cutter


5. LAN Tester



Berikut adalah cara meng-crimpingnya :

1. Kelupas kulit kabel UTP dengan menggunakan cutter.


2. Kemudian pisahkan masing-masing kabel hingga terpisah semua.

3. Kemudian susun kabel sesuai kebutuhan,





4. Potong susunan kabel tersebut (ratakan) dengan gunting atau tang crimping.


5. Masukkan kabel UTP yang telah diratakan ke dalam RJ-45 dengan benar.


6. Masukkan dan jepitkan kabel UTP dan RJ45 yang telah disatukan pada lubang yang terdapat pada tang crimping.


7. Untuk pengecekan sambungan, masukkan kedua ujung kabel utp yang telah terpasang RJ-45 ke dalam LAN tester lalu periksa, 

0 komentar:

Posting Komentar

Love is...
© IRMA NURTIANA SYAFITRI - Template by Blogger Sablonlari - Font by Fontspace